Sosialisasi Pembinaan PKK tentang Pencegahan Stunting
Administrator 23 Februari 2024 10:01:31 WIB
Sosialisasi Pembinaan PKK tentang Pencegahan Stunting sudah dilaksanakan pada hari Kamis (22/02/2024)di Aula Lantai 2 Kalurahan Jagalan yang dihadiri oleh Lurah, Kader PKK puskesmas dari Banguntapan 2 yaitu Ibu Ristina Mayawati. Sosialisasi Pembinaan PKK tentang Pencegahan Stunting PKK berperan dalam penanganan dan pencegahan stunting yakni untuk meningkatkan kesadaran masyarakat melalui peran kader melalui pengembangan/pengorganisasian masyarakat ada tiga hal yang harus diperhatikan dalam pencegahan stunting yaitu, pola asuh yang baik, perbaikan pola makan yang baik, perbaikan sanitasi yang baik dan akses air bersih. Pencegahan stunting atau tengkes sebaiknya dimulai sejak calon pengantin karena mereka merupakan cikal bakal terbentuknya keluarga
- Mengonsumsi makanan tinggi protein.
- Rutin periksa kehamilan.
- Mengonsmsi tablet tambah darah jika diperlukan.
Komentar atas Sosialisasi Pembinaan PKK tentang Pencegahan Stunting
Formulir Penulisan Komentar
JAGALAN TLISIH
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License