SOSIALISASI PRODA 2018

08 Maret 2018 10:32:31 WIB

Masih terdapatnya status tanah warga yang belum bersertifikat membuat Pemerintah Desa Jagalan memfasilitasi kegiatan ini. Sosialisasi Program Daerah (Proda) dari Dinas Pertanahan dan Tata Ruang Kabupaten Bantul berlangsung pada tanggal 07 Maret 2018 di Balai Desa Jagalan. Dengan Narasumber Ibu Retno Farida dan Sumaryanti dari BPN Kabupaten Bantul..  Dalam sambutannya Bapak Lurah Desa Jagalan Gono Santoso mengatakan,“ Proda ini dilaksanakan agar status kepemilkan tanah bapak dan ibu warga Desa Jagalan semakin kuat dan jelas”. Dalam kesempatan ini Pemerintah Desa Jagalan mendapatkan kuota sebanyak 30 pengurusan sertifikat. Sosialisasi lebih ditekankan pada dialog dan tanya jawab dengan BPN Kabupaten Bantul dan acarapun berakhir pada siang hari.

Komentar atas SOSIALISASI PRODA 2018

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License